Selasa, 17 September 2019

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERSEBARAN FLORA DAN FAUNA

Sumber: https://www.smithsonianjourneys.org GEOPEDIA- Di Bumi ini persebaran hewan dan tumbuhan tersebar tidak merata. Setiap hewan dan tumbuhan memiliki karakteristik yang berbeda-beda sehingga mereka tersebar sesuai dengan karakteristik hewan dan tumbuhan tersebut. Sebenarnya apa saja yang mempengaruhi persebaran hewan dan tumbuhan? Kemampuan makhluk hidup untuk menghasilkan individu baru. Pada tumbuhan, calon – calon individu baru...

MENGENAL IKLIM MATAHARI

GEOPEDIA- Banyak ahli yang mengklasifikasikan iklim. Salah satunya adalah iklim matahari. Iklim matahari membagi iklim berdasarkan banyaknya panas matahari yang diterima oleh bumi.Peredaran bumi mengelilingi matahari menimbulkan pergerakan semu matahari. Akibatnya setiap daerah dibelahan bumi ini menerima panas matahari yang berbeda-beda. Di daerah katulistiwa akan memperoleh sinar matahari lebih banyak dibandingkan dengan daerah kutub.   Sumber: https://www.thegeographeronline.net Seperti...